Otoborn – Karena semakin nyata gaung akan diproduksi dan dirilisnya maxi scooter keluaran AHM yang mengadopsi dari produk matic andalan Honda di benua Eropa sana, yakni Honda Forza 150, membuat perlahan namun pasti pembahasan mengenai si matic gambot ini kian dominan. Menyusul ramainya pembahasan rilis atau peluncuran spesifikasi dan harga Yamaha New Fino 125, Honda New BeAT Pop eSP FI, Yamaha Aerox 125, TVS Apache RTR200, Suzuki SatriaF150 Injeksi, Honda Supra X150 dan Yamaha Xabre 150 dalam beberapa pekan belakangan.

Bahkan salah satu blogger senior sudah membandingkan Honda Forza 150 dengan Yamaha NMax 155 calon kompetitornya di tanah air yang sudah lebih dahulu beredar melibas aspal Indonesia.

Adalah Yamaha NMax 155 yang dijadikan pembanding dengan Honda Forza 150 Indonesia. Loh… wujudnya aja belum nampak, sebatang tutup pentilnya pun…. Eh, mungkin tutup pentilnya sama dengan yang menempel di Honda New Vario 150 karena konon katanya common parts dengan matic super AHM tersebut… lol

honda-forza-white-blue-kobayogas

Honda Forza Atau PCX Lokal Yang Akan Menjadi Fokus AHM Di Kelas Maxi Scooter

Honda Forza Strategi AHM Memanfaatkan Arti Sebuah Nama

video iklan satria f150

 

Ini dia simak analisa Kelebihan Honda Forza 150 Indonesia menurut kobayogas,

  • Desain lebih sporty dan gres dari New Honda PCX maupun Yamaha NMax
  • Speedometer lebih mewah dan sporty dengan dual cluster
  • Ban depan dan belakang lebih lebar; 120/70/15 dan 140/70/14 (to be confirmed)
  • Kapasitas tangki bbm lebih besar (11,5 l)
  • Spion yang lebih mewah dengan winker
  • Kapasitas bagasi lebih besar 48 Liter!
  • Windshield yang bisa disetel ketinggiannya (6 penyetelan)
  • Suspensi belakang dapat disetel pre-load nya (5 penyetelan)
  • Dimensi yang lebih besar dari Nmax dan PCX

Yamaha NMax Merah Otoborn 01

Kekurangan Honda Forza 150 Indonesia

  • Mesin yang disinyalir sama dengan New Vario 150 kurang bertenaga, mengingat Honda belum memasang teknologi VTEC ke mesin skutik mereka, maka kemungkinan besar AHM akan melakukan setingan ulang agar tenaganya naik
  • Ada kemungkinan ban tidak akan sebesar milik Forza 125 punya, bisa jadi depan 100 dan belakang 130. Ukuran velg pun mungkin disamakan antara depan dan belakang, yakni 14″ untuk kemudahan penggantian part.
  • Windshield bisa jadi sulit after marketnya, karena sistem yang bisa disetel ketinggiannya. Tapi orang kita apa sih yang gak bisa hehe..
  • Jika spesifikasi dibuat lengkap dan fitur mepet Yamaha NMax, maka harga tidak bisa lebih murah dari skutik Yamaha tersebut

 

Baca artikel lainnya..

Adapun fitur yang diperkirakan akan diadu dengan Yamaha NMax 155 yakni:

  • ABS depan belakang
  • Dual cakram
  • MID lengkap (jam, oil changer, average bbm dan real time bbm, trip A dan B)

Satu lagi yang harus dibandingkan juga, mengacu pada citra Honda adalah kenyamanan , seberapa nyaman boncenger duduk di seat belakang rider. Karena bila diperhatikan posisi footpeg boncenger Honda Forza versi Eropa tidak jauh berbeda dengan milik Yamaha NMax 155 yang sudah terbukti ke’pegel’annya. Catet.

Yamaha NMax Merah Otoborn 05
ABS Yamaha NMax 155

Baca artikel lainnya..

[display-posts offset=”7″]

Semoga saja ini bukan hanya sekedar angin surga alias pepesan kosong ya… kalaupun desain tidak sama persis ya setidaknya berani diadu dengan calon kompetitornya yang disebut sebut di artikel ini.

Kalau desain diluar ekspektasi, setidaknya spesifikasi dan harga janganlah mengecewakan pecinta setia maxi scooter Honda yang lama dinantikan kehadirannya secara resmi pabrikan di tanah air tercinta, Indonesia.

Stay tune…. lihat seberapa pantas dan layak Honda Forza 150 Indonesia dibandingkan untuk berkompetisi dengan Yamaha NMax 155.

 


Silahkan kunjungi juga artikel lainnya

[display-posts category=”news”,”honda”]

Contact me by:

Email: ramadhi.harimurti@gmail.com

WhatsApp chat: 081-tujuh-satu-tujuh-nol-satu-84

Terima kasih sudah berkunjung membaca dan dibantu share artikel ini, semoga bermanfaat.

Advertisements

220 Comments


















































  1. Kpn ready honda forza 150










































  2. Kapan dirilis dan harga kisaran berapa

  3. Waduh, honda ngamuk nih critanya, bahaya buat nmax.

  4. Ini kalo yamaha ga ati2 bisa kyk mio nasibnya nmax, vixion aja udh kepepet sm cb150, honda kalo udh diatas sulit dikalahkan.























































  5. Info internal mesin sama dg CBR 150R, CB 150R, Sonic, Supra GT-R 150R. Planningnya 1 generasi mesin untuk 5 type motor hanya beda setting map saja…

    1. Wah klo pake mesin dna klotok2 gw milih nmax aja

    2. Manual di adopsi ke metic ???







  6. Ayo segera aja bisa dipesan, saya pake PCX udah 6 tahun nih, mau ganti atau nambah tapi maunya tetep honda bongsor harga sli m





  7. Kapan mulai dipasarkanya pak bos????

    1. Author

      Belum pasti model serupa mengaspal om, masih ngambang antara forza atau pcx lokal












      1. harganya kok ga muncul gan? paling enggak perkiraannya lah …





  8. Mang ahem bilang ,kalo forza dilokalkan katanya konsumen ngak bakalan kebeli.bkn kata saya.
    Jadi yg dilokalkan adalah pcx pakai mesin varioh 150…..
    Forza fitur melimpah harga selangit…..
    Pcx lokal harga sekarang di kurangi pajak bea masuk.mahal belum tentu value tapi kena bea masuk…
    Setelah aerox 155,xmax250 dan tricity….
    Pcx 150 kayaknya jadi pemalu….

  9. kredit motor honda bandung dan cimahi
    DI JAMIN ACC ,,
    HUB HARY HONDA
    085861107966

  10. Yg jadi masalah itu cooyy si pabrik motor tahu AHM gk bisa seenak jidatnya bikin motor yg sudah jd “trademarks” pabrik homoonda negara laen… AHM itu sejak dulu sama homoonda jpg cuma diberi lisensi memproduksi bebek & motorsport kelas 2… AHM kalo mau bikin motor matic yg mirip2 dgn pabrik homoonda negara laen yaa harus pake “brand” sendiri jgn mencomot brand negara laen.

  11. Kpn atuh honda forza ad d jual d Indonesia kpn lounchingnya, sy nungguin trs nech pengen langsung ambil udah g sabarrr. KirA 2 Kpn… Yach

    1. Author

      masih dikekepin AHM kapan nya… diminta nambah pahala alias sabar dulu haha












  12. Very good,di tunggu…insha Allah pasti beli


Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

This site uses Akismet to reduce spam. Learn how your comment data is processed.