news

Rute Alternatif Pengalihan Ganjil Genap Jakarta

By ramadhiharimurti

July 04, 2018

Rute Alternatif Pengalihan Ganjil Genap Jakarta

O to Born ~ Mulai awal Juli 2018 ujicoba perluasan kawasan pembatasan ganjil genap dilaksanakan, dan rencananya akan mulai diberlakukan secara resmi per 1 Agustus 2018. Hal ini dalam rangka mensukseskan penyelenggaraan Asian Games 2018 serta untuk pemenuhan target waktu tempuh Atlit dari Wisma Atlit ke venue yang dipersyaratkan. Pemerintah Provinsi DKI Jakarta melalui Dinas Perhubungan DKI Jakarta bersama sama Ditlantas Polda Metro Jaya dan Badan Pengelola Transportasi Jabodetabek (BPTJ) akan memperluas kawasan pembatasan lalu lintas Ganjil Genap ini sekaligus memberikan informasi Rute Alternatif Pengalihan Ganjil Genap Jakarta.

 

Saat ini uji coba perluasan pembatasan lalu lintas ganjil genap pada ruas ruas jalan tertentu di Provinsi DKI Jakarta dilakukan mulai tanggal 2 Juli – 31 Juli 2018 dengan ketentuan pengaturan lalu lintas sebagai berikut :

Ketentuan dan Waktu Pelaksanaan

Ruas Jalan Uji Coba Perluasan Kawasan Pembatasan Lalu Lintas Ganjil Genap

 

Rute Alternatif Pengalihan Ganjil Genap Jakarta

Dengan ujicoba ini, mau tidak mau bagi yang biasa aktivitasnya melalui rute tersebut tadi harus menyesuaikan. Transportasi umum juga menjadi pilihan alternatif. Semoga infrastruktur dan sarana transportasi massal semakin mendukung supaya goalnya peraturan ini tepat, ngga ada yang merasa dirugikan melainkan saling diuntungkan dari segi waktu dan kenyamanan.

———–

Terima kasih sudah berkunjung membaca dan dibantu share artikel ini, semoga informasinya bermanfaat

Jangan lupa mampir juga ke channel YouTube OTOBORN yaa… intip juga instagram fanspage twitter

~ Keep Respect n Safety!

 

 

Regards,

 

otoborn.com

email (official): otoborn@gmail.com

fanspage: @otobornblog

twitter: @otoborn

instagram: otoborn

video channel: otoborn