Otoborn – Motor yang sempat hadir di dunia tahun 1960 silam ini dilahirkan kembali dengan mesin lebih fresh. Desain klasik yang menjadi ciri khasnya masih dipertahankan untuk menghadirkan nostalgia bray.

Jawa Motorcycle brand motor asal Ceko yang sempat bermain dipasar ekspor dan punya komunitas loyal sangat besar di India. Di Indonesia juga ada beberapa yang masih merawat motor nostalgic ini.

baca juga: Modifikasi TVS Apache RTR200 Adventuring

Setelah pemasarannya sejak tahun 1960 di kelas ekspor terhenti karena kebijakan emisi tahun 1990 an silam, sekarang tahun 2017 Jawa diperkenalkan lagi udah pake mesin baru berkubikasi 350cc yang menyesuaikan teknologi terkini.

Jawa 350 OHC | bikeindia

Tonton : Video Teaser Honda All New CBR250RR

Jawa Motorcycle kini diambil oleh Mahindra dan produk pertamanya tahun 2017 dilaunching di Republik Ceko, sesuai namanya mengusung mesin 4 tak OHC 350 cc, dengan pendingin udara, sudah berteknologi injeksi dan diklaim punya power maksimum 26 PS @5,250 RPM dan torsi 32 Nm @4,750 RPM.

Mesin yang digunakan diambil dari Shineray, produsen mesin asal Cina yang mengambil basic pengembangan dari mesin Honda.

Intip juga: Video Detail Honda CBR250RR Pamer Pesona Di IMOS2016

 

Penggemarnya berharap Jawa kembali bermain di pasar ekspor, tapi belum ada pernyataan resmi apakah itu akan terjadi.

Cina, India, Korea, Rusia, Ceko punya motor sendiri yang bisa bermain di pasar ekspor. Kapan ya Indonesia punya model motornya sendiri dengan brand mandiri?

Mungkin pengusaha Indonesia udah kapok ya main di pasar motor nasional… hehehe

Lihat juga: Galeri Suzuki GSX-R150 Di IMOS 2016

 

———–

Keep Respect and Safety when Riding !


Silahkan kunjungi juga artikel lainnya

[display-posts category=”Modification”,”TVS” posts_per_page=”15″]

.

.

.

.

.

Contact me by:

Email: ramadhi.harimurti[at]gmail.com

WhatsApp chat: 081-tujuh-satu-tujuh-nol-satu-84

Terima kasih sudah berkunjung membaca dan dibantu share artikel ini, semoga bermanfaat.

Advertisements

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

This site uses Akismet to reduce spam. Learn how your comment data is processed.